Resep Goreng Paru Sapi TerLezat
Ditulis pada: Mei 13, 2020
Paru Sapi Goreng Garing
![]() |
Foto : budicooking.com |
Paru Sapi Goreng Garing Lezat
Salah satu bagian dari hewan sapi yang sering juga di masak selain dagingnya adalah paru. Paru sapi merupakan salah satu jeroan yang lezat dan enak. Memiliki cita rasa yang gurih empuk dan bisa dimasak menjadi beragam makanan enak, tapi dengan mencampurkan aneka bumbu yang pas. Berikut cara memasak paru yang enak beserta bahan pelengkapnya.
-Paru sapi 1/2 kg-Sereh 1 batang di geprek
-Lengkuas 2 ruas jari
-Daun salam 4 biji
Bumbu Halus:
-Bawang Merah 5 siung-Jahe 1 ruas jari
-Kunyit 1 ruas jari
-Bawang putih 5 Siung
-Ketumbar 50 gram
![]() |
Foto : budicooking.com |
Cara Membuat:
1.Blender/Haluskan Bumbu Halus.2.Tumis bumbu halus dengan minyak goreng secukupnya.
3.Masukan sereh,lengkuas dan daun salam.
4.masukan paru.
5.Tambahkan air setengah gelas.
6.Masak sampai air surut.
7.Dinginkan.
8.Goreng dengan api sedang.
Yuk, kunjungi toko online grosir sandal murah dan lihat produk sandal yang bisa di jual kembali untuk usaha sampingan.
![]() |
Pusat Gosir Sandal Murah |
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar anda dengan klik "Buka Komentar" 😉
Buka Komentar
Tutup Komentar